Ayat bacaan: Kol 2: 6-7
"Kamu telah menerima Kristus Yesus, Tuhan kita. Karena itu hendaklah hidupmu tetap di dalam Dia.Hendaklah kamu berakar di dalam Dia dan dibangun di atas Dia, hendaklah kamu bertambah teguh dalam iman yang telah diajarkan kepadamu, dan hendaklah hatimu melimpah dengan syukur."
======================================
Kegiatan Natal dan Tahun Baru berlalu sudah. Tidak terasa, kita sekarang sudah memasuki pertengahan bulan Januari. Berbagai pesta, selebrasi dan kemeriahan telah usai. Masa liburan juga telah dilewati. Dan kita pun kembali memasuki hari2 penuh rutinitas. Hari2 rutin yang terkesan "biasa", yang sepintas terlihat tanpa surprise2 atau keajaiban2 atau mukjizat2.
Banyak orang Kristen beranggapan hidup ini akan selalu dipenuhi oleh mukjizat2 kasat mata, pengalaman2 spektakuler, dan hari2 tanpa itu adalah hari2 dijauhi Tuhan, tanpa penyertaan Tuhan, dan akibatnya degradasi rohani juga membayang didepan mata. Oh no.. jangan sampai. Teman, Tuhan tidak menginginkan hal itu. Ditengah hari2 rutin dan biasa itu, justru kita mengalami karya Tuhan dalam membentuk karakter dan iman kita. Dalam krisis seperti apapun, ditengah keprihatinan atau kesukaran apapun, selama kita selalu berjalan bersama Dia, selama kita konsisten, dan rela untuk dibentuk, diperbaharui dari hari ke hari, maka hari2 tersebut akan tetap pantas kita syukuri. Sebuah proses kedewasaan iman dan karakter akan selalu berjalan, dan berkat2 Tuhan justru berkarya dalam membentuknya didalam segala hal yang kita alami setiap harinya. Kol 2: 6-7 menyatakan kehendak Tuhan untuk selalu konsisten dan tumbuh berakar dalam Kristus. Kita harus selalu rela dan bersyukur untuk dibangun diatas Kristus. Dalam bahasa inggrisnya ditulis deeply planted, fixed and founded by Him. Proses2 yang kita alami, berbagai kesukaran dalam hidup, bagi orang percaya, tidak lain adalah proses pendewasaan. Karena itu, jangan bersungut2 apalagi putus asa, atau berpikir bahwa Tuhan meninggalkan kita sendirian. No way man.. never. Dia setia dengan janjinya, dan akan selalu berada dekat, sangat dekat dengan kita, selama kita tetap mencari dan memandang Dia. Karena itu, berikan waktu2 khusus untuk intim denganNya setiap hari, sisakan waktu untuk saat2 teduh,dan nikmati kasihnya ditengah2 hari2 rutin anda.
Mukjizat tidak harus selalu dalam bentuk spektakuler dan kasat mata. Relakan diri anda untuk dibangun dalam Kristus setiap hari.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Arsip Blog
-
▼
2008
(1183)
-
▼
Januari
(101)
- Atasan dan Bawahan
- Atasan dan Bawahan
- Pendeta naik haji
- Koneksi Internet Mati
- Koneksi Internet Mati
- Takut Akan Tuhan
- Takut Akan Tuhan
- Sekuat Embun Pagi Ini
- KETEKUNAN YANG MENGAGUMKAN
- Seharusnya berbeda
- HadiratMu (Lirik lagu rohani)
- Kisah Sukses : Oprah Winfrey
- Menyeberangi Lautan Makian
- Silahkan mati kehausan
- Kisah Sukses : Carrie Underwood
- Ayah juga lupa
- The Way to Get Is To Give
- The Way to Get Is To Give
- The Way Up is Down
- The Way Up is Down
- Kisah Sukses : Philip Mantofa (Mawar Sharon Church)
- Nasihat Edmund Hillary
- The Way to Live is To Die
- The Way to Live is To Die
- Kisah Sukses : Pendeta Kong Hee (City Harvest Chur...
- JADILAH PELITA
- Berhenti Mengeluh
- Berhenti Mengeluh
- Perempuan pasca melahirkan lebih kuat bercinta..?
- Keledai
- Batu Karang
- Batu Karang
- Humor : Neraka
- Seterang Matahari
- Seterang Matahari
- Yaa.... Pengantinnya kok jelek?
- Obat Awet Muda
- Obat Awet Muda
- Rancangan Yang Indah
- Father's Approval
- Father's Approval
- Kekuatan Kata-Kata
- Bila Tuhan Pulas Mendengkur
- Indah nya Cinta
- Relaxing in Christ
- Relaxing in Christ
- Menatap Masa Depan
- Menatap Masa Depan
- Bebas Dari Rasa Takut
- Bebas Dari Rasa Takut
- Kisah Sebuah Jam
- Ora Et La Bora
- Ora Et La Bora
- Bukan Barang Biasa:tentang Kesepian Kita
- Telpon ke rumah Tuhan
- It's Time To Care
- It's Time To Care
- Kebahagiaan Diperoleh dari Memberi
- Indah Pada Waktunya
- Indah Pada Waktunya
- BERDOA SAMPAI SESUATU TERJADI
- Haruskah saya menjadi pendeta?
- Haruskah saya menjadi pendeta?
- Seperti yang Kau minta
- FILOSOFI KISS
- Dibentuk dalam Kristus
- Dibentuk dalam Kristus
- GOSIP !!
- Pengalaman Guru yang Baik
- Pengalaman Guru yang Baik
- Hari Baik
- Hari Baik
- DITINGGAL OLEH SAHABAT
- Making Appointment With God
- Making Appointment With God
- Pujian
- Pujian
- Ketika Cinta Mulai Bersemi
- Bapaku Seorang Pemulung
- Figur Ayah
- Figur Ayah
- Kristen Kupu-Kupu atau Lebah
- Kasih
- Kasih
- Belajar dari Pensil
- Itik Buruk Rupa
- Itik Buruk Rupa
- Cinta di Saku Celana Kita
- Nasihat para Ibu
- Tips Mengatasi Kesedihan
- Tips Mengatasi Kesedihan
- Kisah Si Ayam Dan Si Babi
- Sulitkah Memaafkan?
- Sulitkah Memaafkan?
- Kupu-Kupu Jangan Pergi..........!
- HATI ALLAH YANG HANCUR
- Spiritually Fitness
- Spiritually Fitness
- Bunga
- Penolong 24 Jam
-
▼
Januari
(101)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar