“Saya tidak dapat mengubah arah angin, namun saya dapat mengubah pelayaran saya agar selalu mencapai tujuan saya.” (Jimmy Dean)
Banyak orang mengeluhkan situasi hidup yang kurang menguntungkan dirinya tanpa memiliki kemauan untuk memperbaiki diri.
Lingkungan yang tidak bersahabat, atasan yang otoriter, tetangga yang cerewet, dan masih banyak lagi keluhan lainnya.
Kita memang tidak bisa mengubah situasi hidup yang kita alami. Tapi kita dapat memperbaiki cara pandang dan sikap kita terhadap situasi tersebut.
Kita perlu lebih berbesar hati, belajar lagi untuk memahami sikap dan watak orang lain, atau barangkali memperbaiki sikap kita dalam pergaulan dengan sesama.
Janganlah berputus asa jika menghadapi situasi hidup yang sulit. Ubahlah cara pandang dan sikap kita agar situasi sulit tersebut tidak mempengaruhi kinerja bahkan aktivitas hidup kita.
PERCIKAN HATI, 17 JANUARI 2013
Kamis, 17 Januari 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Arsip Blog
-
▼
2013
(697)
-
▼
Januari
(82)
- 2Feb
- Orang Gerasa dan Pentingnya Kesaksian
- Belajar tentang Kesabaran
- 1Feb
- 31Jan
- Bernilai seperti Perabot Emas dan Perak
- Terima Kasih
- 30 Jan
- Kasih sebagai Sumber Daya Iman
- Renungan Harian Kita: Mengapa Kita Tidak Bahagia?
- Mengapa Kita Tidak Bahagia?
- Menjadi orang yang komunikatif
- 29 Jan
- Ada Banyak Cara Tuhan (2)
- 28 Jan
- Ada Banyak Cara Tuhan (1)
- Mg Biasa III
- Menyegarkan Jiwa
- 26 Jan
- Kesabaran
- 25Jan
- Renungan Harian Kita: Berhenti bermain-main dengan...
- Berhenti bermain-main dengan dosa
- Iman Habakuk
- 24Jan
- Renungan Harian Kita: Dear Mom and Dad
- Dear Mom and Dad
- Seni Menghadapi Ejekan
- Renungan Harian Kita: Mintalah, Mintalah, dan Mint...
- Mintalah, Mintalah, dan Mintalah
- 22Jan
- 23Jan
- 21Jan
- Hukum dan Peraturan
- Kacang Melupakan Kulit
- Memulai Hari dengan Satu Keberhasilan
- Melangkah dengan Iman
- Renungan Harian Kita: Pikiran positif
- Pikiran positif
- Kebimbangan
- MgBiasa II
- Renungan Harian Kita: Dikuatkan Untuk Menguatkan
- Dikuatkan Untuk Menguatkan
- Katakan Stop pada Dosa
- 19 Jan
- Degil
- Jangan Mengeluh Tapi Perbaiki Sikap & Cara Pandang
- 18 Jan
- Melangkah
- 16Jan
- 17Jan
- 14Jan
- 15Jan
- Datanglah Sebagaimana Adanya
- Kotak Hitam & Kotak Emas
- Introspeksi
- Motivasi Mengikut Yesus
- Penyamun
- Hati Yang Lembut
- Domba Yang Lemah Bersama Gembala Yang Baik
- Pesta Pembaptisan Tuhan:
- 11jan
- 12Jan
- Taat, Kunci dari Pemulihan
- Keledai
- 10Jan
- 9Jan
- 7Jan
- 8Jan
- Catch the Fox
- Yosia Raja Belia
- Curahan Roh Kudus
- Tahun Pemulihan
- Mata Tuhan
- HR PENAMPAKAN TUHAN: Yes 60:1-6; Ef 3:2-3a.5-6; Ma...
- 4jan
- 5jan
- 3Jan
- Berdoa dengan Tulus
- Membangun Hubungan dengan Tuhan
- Integritas
- 2 Jan
-
▼
Januari
(82)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar