Ayat bacaan:Mat 23:28
=====================
"Demikian jugalah kamu, di sebelah luar kamu tampaknya benar di mata orang, tetapi di sebelah dalam kamu penuh kemunafikan dan kedurjanaan."
Pernah mendengar Kristen KTP? Ada beberapa teman yang pernah berkata demikian ketika ditanya mereka berjemaat dimana. "ah, itu KTP aja kok.." Ketika ditanya kenapa ada istilah KTP itu, mereka cuma nyengir dan mengeluarkan berbagai macam alasan.
Sadar atau tidak, ada banyak juga orang yang bukan sekedar kristen KTP. Ada banyak diantara kita yang tampil benar jika dilihat dari luar. Mereka rajin ke gereja, mereka seolah2 taat, bahkan omongannya pun terdengar sangat alkitabiah. Mereka berusaha membuat kesan manis di mata orang, dan pintar menyembunyikan dosa2 mereka. Orang akan menyangka bahwa mereka ini orang yang takut akan Tuhan, tapi dibalik itu semua, mereka hanyalah aktor2 spiritual yang sebenarnya tidak pernah mengakui dosa2 mereka, malah masih berbuat dosa terus menerus dgn sengaja. Kekristenan bagi mereka hanyalah sebagai simbol, yang bisa memberikan sebentuk keuntungan duniawi. Katakan misalnya, supaya tidak dimarahi orang tua, supaya dianggap calon menantu yang baik, mengambil hati pacar, supaya terlihat alim di mata teman2 dan lingkungan, dan lain2. Ya, diluar mereka tampak alim dan benar, tapi didalam mereka menyimpan banyak kebusukan.
Kita bisa menipu orang, tapi kita tidak bisa menipu Yesus. Tuhan menguji hati, dan tidak peduli dgn penampilan luar kita. Ketika dalam Yesus ada begitu banyak berkat, ada sukacita, ketika Yesus dapat menjadi sahabat setia yang memastikan kita tidak pernah berjalan sendirian, dan terutama ketika didalam Yesus ada keselamatan dan kemenangan, buat apa sebentuk kepura2an yang sifatnya sementara? Mari kita ijinkan Tuhan untuk memeriksa hati kita, apakah kita sudah memiliki komitmen untuk percaya sepenuhnya dan menerima Yesus sebagai juru selamat kita. Berhentilah menjadi Kristen KTP, yang tidak memberikan manfaat apa2, tapi jadilah pengikut Tuhan Yesus, dan terimalah segala keselamatan, damai, berkat dan sukacita secara nyata.
Kepura2an tidak memberikan apapun, tapi menjadi orang benar memberikan segalanya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Arsip Blog
-
▼
2008
(1183)
-
▼
April
(93)
- Berani Mengaku Salah
- Berani Mengaku Salah
- Thanks for being my Friends
- Kesabaran
- Kesabaran
- Three Things
- Menyenangkan hati Bapa
- Menyenangkan hati Bapa
- Bersyukurlah atas segala milikmu
- Kristen KTP
- Kristen KTP
- Faith
- Keep God In Your Thoughts
- Keep God In Your Thoughts
- Perbedaan Pria dan Cowok
- Lirik and Chord : MENGEJAR HADIR-MU (GMB)
- Pemimpin yang Baik
- Pemimpin yang Baik
- Dua Pilihan
- Keraguan
- Keraguan
- Easy vs Hard
- Mukjizat Itu Nyata
- Mukjizat Itu Nyata
- Kisah Sukses : Marjorie Newlin
- Bangunlah!
- Bangunlah!
- Tersenyum selalu
- Memikul Salib
- Memikul Salib
- JALAN DENGAN KEONG
- Makna Salib
- Makna Salib
- Lirik dan Chord : Kaulah Harapan (Sari Simorangkir)
- KEMATIAN
- Anda Benar2 Dahsyat
- Anda Benar2 Dahsyat
- Kebahagiaan itu ada dimana-mana
- Lakukan Bagianmu
- Lakukan Bagianmu
- Icebreaker : Susun barisan
- Lirik dan Chord : SEMUANYA DARIMU (True Worshipper)
- I Love You Forever
- I Love You Forever
- Jesus Christ Is The Light
- Friend...(",)
- Masihkah Tuhan Berbicara Pada Manusia?
- Masihkah Tuhan Berbicara Pada Manusia?
- Menjadi Aktornya Tuhan
- Menjadi Aktornya Tuhan
- Teritori Baru
- Teritori Baru
- Bagian Terpenting Dari Tubuhmu
- Depresi
- Depresi
- A Small Truth To Make Life 100%
- Semangat Gotong-Royong
- Semangat Gotong-Royong
- Kisah : Francis Jane Crosby
- HATI YANG SEMPURNA
- Tetaplah Tenang
- Tetaplah Tenang
- Di Tepinya Sungai Babilon - Keputusasaan Kita
- HATI SEORANG AYAH
- Representasi Yesus
- Representasi Yesus
- HARGA MUJIZAT
- Kebebalan
- Kebebalan
- A WOMAN SHOULD HAVE AND KNOW . . .
- Event : KKR Kitab Kehidupan
- The Other Side of Taki Story
- The Other Side of Taki Story
- Humor : ANNIE BUDDY? ANNIE WAN? NOE WAN? SUM BUDDY?
- Tuhan Peduli Terhadap Segala Hal
- Tuhan Peduli Terhadap Segala Hal
- Goresan Mobil
- Keinginan
- Keinginan
- Makanan yang Bikin Awet Muda
- Maaf...
- Maaf...
- Bagaimana Kalau Tuhan Punya "Answering Machine"?
- I Love You
- Bergembiralah
- Bergembiralah
- Lirik Lagu : Sempurna
- Skala Prioritas
- Skala Prioritas
- Aku Melihat Tuhan
- Friendship
- Anda Tidak Pernah Sendiri
- Anda Tidak Pernah Sendiri
-
▼
April
(93)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar